MagzNetwork

PERTOLONGAN ALLAH

Diposting oleh Mastindi | 08.20 | | 0 komentar »
Hai orang-orang yang beriman, jika kamu menolong (agama) Allah, niscaya Dia akan menolongmu dan meneguhkan kedudukanmu. (QS 47;7)Suatu ketika saat Idul Fitri hari kedua , datang bersilaturrachim salah seorang santri yang pernah aktif turut mengajar, namun entah mungkin karena kesibukan bekerja dia meninggalkan panggilan mulia, yaitu berdakwah di jalan Allah, setelah melepas sedikit kangen dan berbasa basi, dia mencurahkan kekecewaan hatinya terhadap...

IBADAH ADALH KEBUTUHAN

Diposting oleh Mastindi | 17.44 | | 2 komentar »
Ibadah dalam ta’rif atau terminologi syara’ ialah segala perbuatan baik yang diniatkan semata-mata karena Allah itulah ibadah. Dan ibadah adalah bentuk penghambaan kepada sang pencipta yaitu Allah, yang telah menyebabkannya ada di dunia ini, adapun ibadah itu sendiri dilihat dari segi pelaksaannya ada yang bersifat kongkrit dan ada yang abstrak, ada yang formal dan ada yang non formal.Ibadah ditinjau dalam hal ketentuan tehnis pelaksanaanya dari...

Ibadah Puasa

Diposting oleh Mastindi | 16.32 | 0 komentar »
183. Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa, Tak dapat dipungkiri semua perintah dan larangan Allah mempunyai maksud atau tujuan yang jelas, yang pada ujung kemanfaatannya kembali kepada manusia itu sendiri, karena pada prinsipnya bila kita mau bersifat kritis terhadap, Amar dan Nahi, atau perintah & larangan semuanya bukanlah kepentingan Allah, sebab...

UJIAN ALLAH ATAU TEGURAN

Diposting oleh Mastindi | 08.43 | | 0 komentar »
2. Apakah manusia itu mengira bahwa mereka dibiarkan (saja) mengatakan: "Kami telah beriman", sedang mereka tidak diuji lagi?Bulan bulan ini , terasa betul Allah memberi banyak cobaan, al-hamdulillah semoga ini pertanda meningkatnya keimanan keluarga kami, biarlah ujian ini berjalan sesuai dengan ke hendakNya , namun harapanku semoga Allah melimpahkan kebesaran hati dan kelapangan jiwa serta kesabaran yang tiada henti, yang jelas kami harus yakin...

PAMALI DAN SIKAP ARIF KITA

Diposting oleh Mastindi | 01.34 | | 0 komentar »
Suatu ketika saat sedang silaturrachim ke salah seorang teman mengajar yang kebetulan mempunyai usaha yang sama ,yaitu warung kelontong kecil – kecilan dan kebetulan juga pada malam hari, ada seorang pembeli yang menanyakan silet , apakah boleh dijual ? kalau ada ia mau beli karena sedang butuh sekali untuk suatu keperluan, maka tanpa perasaan ragu langsung ikwan (teman) menjawab Ada !.. maka transaksipun terjadi , setelah selesai dengan agak bercanda...

ISRA' DAN MI'RAJ

Diposting oleh Mastindi | 01.39 | | 0 komentar »
1. Maha suci Allah, yang telah memperjalankan hamba-Nya pada suatu malam dari Al Masjidil Haram ke Al Masjidil Aqsha yang telah Kami berkahi sekelilingnya[847] agar Kami perlihatkan kepadanya sebagian dari tanda-tanda (kebesaran) kami. Sesungguhnya Dia adalah Maha mendengar lagi Maha mengetahui.Tidak banyak ayat ayat Allah yang dimulai dengan kalimat Tasbih, yang mana kalimat ini merupakan suatu Sunnnah dari Rasulullah untuk kita ucapkan manakala...

SYAREAT KHITAN

Diposting oleh Mastindi | 07.08 | | 0 komentar »
Libur kenaikan kelas sudah tiba, banyak yang menggunakan momen ini untuk berbagai macam kegiatan keluarga, baik yang bersifat umum seperti rekreasi,mudik, silaturrachim maupun kegiatan keagamaan seperti pesantren kilat dan khitan , yang terakhir inilah dipilih oleh keluarga kami (admin blogg) , lalu dari mana sich, Khitan ini asalnya ? tentunya dari Allah sumber perintahnya, adapun manusia pertama yang mendapat perintah Khitan adalah Nabiyullah Ibrahim...

Tentang Facebook

Diposting oleh Mastindi | 01.33 | | 0 komentar »
Beberapa Minggu yang lalu, pada saat ngobrol dengan beberapa teman, terlontar sebuah pertanyaan dari salah seorang di antara mereka, “kamu punya facebook gak ? dengan agak malas aku menjawab “punya tapi jarang ngebukanya, kawan yang lain segera menyela obrolan, ah udah ! facebook itu kan haram kata MUI, yang lain ada lagi menjawab, ah ! MUI tidak ada kerjaan “ yang lain lagi segera menjawab “yang haram kan pengunaanya yang lain lagi segera angkat...

MENCEGAH KEMUNGKARAN

Diposting oleh Mastindi | 21.29 | | 0 komentar »
Siapa di antara kalian yang melihat suatu kemungkaran maka cegahlah dengan tangannya, maka bila tidak mampu cegahlah dengan lisannya, dan apabila tidak mapu juga cegahlah dengan hatinya, maka itulah selemah-lemah iman. (HR Bukhari Muslim)Hadits tersebut merupakan anjuran agar kita mempunyai keperdulian secara sosial terhadap hal-hal yang terjadi di sekitar kita , dengan tidak bersikap acuh padahal kita diberikan kemampuan mengatasi setiap problem...

ADAB BERMAJLIS

Diposting oleh Mastindi | 00.58 | | 0 komentar »
Risalah Islam bukanlah merupakan risalah setempat dan terbatas, yang khusus bagisuatu generasi atau suku bangsa tertentu seperti risalah-risalah sebelumnya, tetapi Islamadalah risalah yang universal dan sempurna, yang mencakup segala aspek kehidupan, baikperseorangan maupun kolektif, mulai dari perkara ibadah, hukum, politik, ekonomi, pendidikan,dan lain sebagainya. Kesempurnaan Islam ini tidak luput membahas tentang adab-adab dalambermajelis, dimana...

ADAB DALAM MAJLIS

Diposting oleh Mastindi | 00.47 | | 0 komentar »
11. Hai orang-orang beriman apabila kamu dikatakan kepadamu: "Berlapang-lapanglah dalam majlis", Maka lapangkanlah niscaya Allah akan memberi kelapangan untukmu. dan apabila dikatakan: "Berdirilah kamu", Maka berdirilah, niscaya Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat. dan Allah Maha mengetahui apa yang kamu kerjakan.(QS 58;11)Tak dapat terbantahkan lagi, belajar atau...

MENGAPA KITA ISLAM ?

Diposting oleh Mastindi | 08.16 | | 0 komentar »
Suatu ketika saat pengajian mengadakan tausiah umum kepada semua santri, dari anak anak sampai usia remaja dewasa materinya cukup sederhana yaitu MENGAPA KITA BERAGAMA ISLAM ? sebelum taklim di mulai dilontarkanlah suatu pertanyaan (pertanyaan tersebut akan menjadi bahasan dalam tausiah), maka muncullah beberapa jawaban.1. Karena Islam adalah agama yang paling benar (dijawab oleh santri dewasa)2. Karena Islam adalah agama yang cocok dengan fitrah...

TAQLID

Diposting oleh Mastindi | 18.17 | | 0 komentar »
TAQLID kata ini sering kita dengan yang berarti(Menggantungkan amal secara membabi buta)Bila ada seorang alim dari para ulama Islam saat ini yang menjadikan perkataannya sederajat dengan perkataan Allah dan Rasul berarti dia keluar dari agama Islam!(Buku Ikhwanul Muslimin; Deskripsi, Jawaban Tuduhan, dan Harapan Oleh Syaikh Jasim Muhalhil)Asy-Sya'rani dalam kitab "al-Mizan" menyebutkan bahwa imam yang empat, semuanya mengatakan: "Bila ada hadits...

PAGI YANG MENYENTUH PERASAAN

Diposting oleh Mastindi | 08.15 | | 0 komentar »
Seperti biasa pagi hari pergi mengantar anak dan berbelanja adalah kegiatan rutin setiap hari, namun pagi itu ada sesuatu yang benar-benar menyentuh perasaan, saat aku keluar dari sebuah gang sempit, dgn laju motor 5 kg per jam lewat menyebrang seorang anak berusia kurang lebih 3 tahun, namun bukan itu membuat aku terenyuh, melainkan anak itu menyebrang dengan susah payah sambil menyeret mainan mobilannya, sejenak anak iu menengok dan sekilas kulihat...

SHALAT LIMA WAKTU

Diposting oleh Mastindi | 17.58 | | 0 komentar »
Dalam mengertian syar'e " shalat ialah ucapan/doa dan gerakan yang dimulai denganTakbir dan diakhiri dengan salam.Namun shalat tidak bermakna sesederhana itu, karena shalat adalah bagian yang vital dalam pelaksanaan ajaran Islambahkan menjadi sendi utama dalam amal, dan merupakan barometer amal yang lain, bila tidak maka pelaksanaan shalattak lebih dari sekedar gugur kewajiban.Sebagaimana telah kita fahami bersama "shalat ialah bagian dari rukun...

HIDAYAH (Petunjuk)

Diposting oleh Mastindi | 17.57 | | 0 komentar »
Secara etimologi kata ini adalah masdar/akar kata dari hada, yahdi hidayatan dengan makan petunjuk .Dalam pengertian syar,e kalimat hada mempunyai pengertian, suatu ilham yangdimasukkan Allah dalam hati hambaNya, dan ulama membagi hidayah kepada 2 bahagian1.hidayah taufiq 2. Hidayah irsyad wa bayanHidayah taufiq ialah ilham yang Allah tautkan pada hati seorang hamba, ditandai dengan tergeraknya hati hamba tersebut untuk melakukan suatu perbuatan...

ULANG TAHUN ? BUDAYA MANA ?

Diposting oleh Mastindi | 17.56 | | 0 komentar »
Semula orang orang nasrani generasi pertama tidak mengenal upacara ulang tahun, karena mereka menganggap " bahwa pesta ulang tahun itu adalah pesta yang mungkar, dan hanya pekerjaan orang-orang kafir,seperti yang terdapat dalam Injil MatiusTetapi pada hari ulang tahun Herodes menarilah anak Herodes yang perempuan, Herodias, ditengah tengah mereka dan menyukakan hati Herodes (Matius 14:6)Orang orang Nasrani yang pertama kali mengadakan pesta ulang...

SARAN DALAM MEMILIH WAKIL

Diposting oleh Mastindi | 17.54 | | 0 komentar »
Pertimbangkan dengan matang saat akan mencontrengdan masalah hati hanya Allah yang tahu1.Aqidah orang yang kita pilih2.Kedekatannya kepada Allah3.Kedekatannya kepada Rasulullah4.Tanggung jawabnya kepada keluarga5.Sifat sosialnya kepada masyarakat6.Sifat amanah terhadap tugas yang di embannyaSetelah itu kita tawakkal kepada Allah, karena pengetahuan kita tentang orang tersebut sangat terba...

MAKNA BERSYUKUR

Diposting oleh Mastindi | 17.53 | | 0 komentar »
(Sungguh jika kamu bersyukur akan aku tambah nikmatKu, namun jika kamu syukur adzabKu sangat pedih Qur,an)Secara etimologi makna kufur mempunyai makna menutupi, namun dalam terminologi syareat makna kufur berarti orang yang mengingkari Allah, baik dalam segi amar/perintah maupun nikmatNYa , kalimat/kata tersebut merupakan lawan kata dari syukur , syukur lisan ialah membaca Hamdalah, dan sukur hati adalah memahami akan hakikat nikmat Allah, adapun...