
Pada masa khalifah Umar bin khattab terjadi kekeringan , Abu Musa al asy’ari yg diberi amanat di daerah tersebut mengirim surat bahwa telah ditemukan di dasar sungai yang kering sebuah kuburan yg oleh orang orang tertua di daerah tersebut itu adalah kuburan nabi Daniel . maka Ummar bin Khattab membalas surat tersebut isinya . “Galilah beberapa lobang kubur ,dan letakkan di salah satunya, dan jangan sampai ada yg tahu kecuali 2 orang , yakni kamu...
